Jumat, 26 Agustus 2011

Fakta Unik Fisik Si Imut

Sebelumnya, saya sudah mempostingan seputar fisik si imut. Mungkin banyak yang belum mengetahui bahwa si imut memiliki beberapa fakta unik, yang tidak dimiliki makhluk lain. Ini dia pembahasannya.



Kura-kura memiliki kemampuan alamiah untuk meregenerasi tulang secara spontan. Hal ini sangat penting untuk proses penyembuhan saat cangkang terluka. Yang sangat mencenangkan, kura-kura dapat mengganti kurang lebih 1/3 dari cangkang dalam waktu 1-2 tahun.



Selain itu, beberapa tahun terakhir, didapatkan hasil penelitian yang menyebutkan bahwa fungsi organ bagian dalam tubuh kura-kura tidak semakin menurun. Malah, organ (seperti paru-paru, hati, dan ginjal) kura-kura berfungsi kian membaik seiring dengan kian bertambahnya usia. Sungguh kebesaran rancangan dari Sang Pencipta.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar